Dalam acara AKB48 Request Hour 2012 kemarin, yang diadakan di Tokyo Dome City Hall, AKB48 mengumumkan akan melakukan tur nasionla ke 47 Kota di Jepang, Takahashi Minami berkata " Ini adalah tempat dimana kalian semua bisa beretemu dengan kita!", diikuti teriakan bahagia para penonton konser ini.
AKB48 juga mengumumkan, melalui Minegishi Minami dan Yuki Kashiwagi bahwa tanggal 25 Februari 2012 AKB48 akan hadir di kota asal JKT48 untuk melakukan konser , Yuki Kashiwagi berkata " kami akan tampil di panggung untuk para penggemar di Jakarta". mereka mengumumkan hal ini ketika JKT48 selesai tampil di acara ini.
Ayo para Wota Indonesia, siapkah kalian akan kehadiran AKB48? ayo latih fans chant kalian!
sumber-oricon,jepanghariini
0 Responses so far.
Posting Komentar