Rabu, 25 Januari 2012 di 06.04 Diposting oleh Micha Angelo 0 Comments



Pada 23 Januari AKb48 menghadiri acara yang diadakan oleh "Seven & I" untuk acara "valentine Fair", anggota AKb48 yang hadir antara lain Maeda Atsuko,Takahashi Minami, itano Tomomi, dan Sashihara Rino, dan mereka berbagi pengalaman hari valentine mereka.

Itano mengatakan " pada waktu kelas 6 SD, saya membeli coklat seharga 10$, dan memberikannya ke rumah laki-laki yang aku sukai", anggota AKb48 yang lainnya kaget dan berkata " itu menakutkan"


Sementara Itu Maeda mengatakan " Saya rasa saya tidak pernah jatuh cinta ataupun memberikan coklat kepada lelaki pada saat aku kelas 1-6 SD, kecuali membuat coklat ketika shooting iklan, saya tidak memiliki kisah manis di hari Valentine"

Sementara itu Takahshi mengatakan " dari kelas 1-6 SD, saya selalu memberikan coklat kepada anak laki-laki yang sama"

Pada Hari Valentine , Anggota AKb48 selalu sibuk untuk saling bertukar coklat antara sesama anggota, tentu saja coklat buatan sendiri, untuk hadiah valentine nya, Sahihara menambahkan " saya selalu tertinggal untuk acara ini, saya ingin membuat coklat sendiri, tetapi saya tidak mengerti cara membuat coklat"

Mulai tanggal 27 Januari 2012, "Seven & I" memulai promo mereka " valentine Fair" dengan prosuk andalan , coklat set “AKB48 Honmei wa Dare? Choco“, yang mana hanya akan dijual secara Online, dan di toko retail "7 Eleven", dalam satu set, terdapat 5 Bar coklat, dalam setiap set terdapat foto anggta AKB48 sedang berekspresi akan mencium.


"Seven & I" juga akan segera meluncurkan iklan bersama AKb48 , dengan lagu " Sweet and bitter " ,yang mana akan termasuk di dalam CD single terbaru AKB48 " Give Me Five".







sumber-oricon jepanghariini

0 Responses so far.

Posting Komentar